Ketua Jurusan
Dr. Raden Roro Dina Kusuma Wardhani, M. Pd
Visi
Mewujudkan Program Studi yang Menghasilkan Lulusan yang Unggul dalam bidang Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini, Berkaraketr dan Berdaya Saing di Kawasa ASEAN Tahun 2030
Sekretaris Jurusan
Dr. Siti Khotimah, M. Pd
Misi
1. Meningkatkan kualitas sumber daya dosen, tenaga kependidikan, mahasiswa dan alumni PGPAUD yang unggul dan alumni PGPAUD yang unggul berkarakter, dan berdaya saing di kawasan ASEAN;
2. Meningkatkan kualitas pengajaran, penelitian dan pengabdian pada masyarakat yang inovatif dalam bidang pendidikan;
3. Meningkatkan kualitas tata kelola program studi yang akuntabel, transparan dan profesional sebagai implementasi dari program studi yang Integrated Smart and Green (It’S Green).