Sabtu 1 September 2018 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidian Universitas Sultan Ageng Tirtayasa melaksanakan kegiatan Pembekalan Pengenalan Lingkungan Persekolahan (PLP). Pembekalan PLP ini di ikuti oleh Mahasiswa beserta Dosen-dosen Pembimbing. Pembekalan PPL ini dibuka oleh Dekan FKIP Untirta, lalu para peserta PPL diberikan materi oleh narasumber yang berasal dari sekolah dan dari dalam kampus. Pembekalan PPL sengaja di selenggarakan untuk memberikan arahan serta bimbingan kepada mahasiswa dalam melaksanakan tugas PPL di sekolah-sekolah yang telah ditunjuk oleh Unit PPLK. FKIP UNTIRTA melakukan kerjasama dengan sekolah- sekolah yang ada di Kota Serang dari jenjang SD, SMP/MTs, dan SMA/MA/SMK. Pembekalan ini akan di laksanakan beberapa bulan kedepan agar para mahasiswa lebih matang dan siap mengajar apabila telah lulus.